Turunkan Risiko Kolesterol dengan Mengonsumsi Ikan Nila
16/06/2023 By Nissa 0Kolesterol Kolesterol adalah lemak yang diproduksi oleh tubuh dan juga ditemukan dalam makanan yang berasal dari hewani. Sedangkan Kolesterol tinggi adalah suatu kondisi ketika jumlah kolesterol dalam darah melebihi batas normal. Apabila kandungannya terlalu tinggi akan berbahaya bagi tubuh karena akan menimbulkan berbagai penyakit dan…